ASAM BASA
Written on 01.53 by Analisis Media
Kompetensi Dasar :
Mendeskripsikan teori-teori asam basa dengan menentukan
sifat larutan dan menghitung pH larutan.
Indikator
:
- Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Arrhenius.
- Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Bronsted-Lowry.
- Menuliskan reaksi asam dan basa menurut Bronsted-Lowry dan menunjukkan pasangan asam dan basa konjugasinya.
- Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Lewis.
- Mengidentifikasi sifat larutan asam dan basa dengan berbagai indikator.
- Memperkirakan pH suatu larutan elekrolit yang tidak dikenal berdasarkan hasil pengamatan trayek perubahan warna berbagai indikator asam dan basa.
- Menghubungkan kekuatan asam atau basa dengan derajat pengionan (α) dan tetapan asam (Ka) atau tetapan basa (Kb).
- Menghitung pH larutan asam atau basa yang diketahui konsentrasinya.
- Menjelaskan penggunaan konsep pH dalam lingkungan.